C R U
CLINICAL RESEARCH UNIT
Rumah Sakit Immanuel Bandung
Profil Clinical Research Unit (CRU) RS Immanuel
           Clinical research unit (CRU) RS Immanuel berdiri pada bulan Maret 2022 sebagai respons atas semakin meningkatnya penelitian yang dilakukan di RS Immanuel baik penelitian akademik maupun yang bersponsor. CRU didirikan terutama untuk mengkoordinasikan penelitian yang berhubungan dengan manusia yang dilakukan di RS Immanuel. Penelitian dapat berhubungan mengenai :
- Produk Farmasi
- Alat Kesehatan
- Pencitraan Kedokteran
- Prosedur Bedah dan Kedokteran lainnya
- Rekam Medis
- Sampel Biologis
- Penelitian Sosial, Epidemiologi dan Psikologi
CRU membantu jalannya penelitian sesuai dengan standar Cara Uji Klinik yang Baik (CUKB)/Good Clinical Practice (GCP) dan peraturan regulasi yang berlaku. Kami menjembatani peneliti dengan pihak-pihak yang terkait penelitian di RS Immanuel dan membantu studi kelayakan yang dilaksanakan di RS Immanuel oleh pihak ketiga. Dengan usaha yang kami lakukan ini, kami harap RS Immanuel dapat berperan signifikan dalam penelitian dan industri Kesehatan.
VISI
Menjadi tempat penelitian Uji Klinis terkemuka di Indonesia
MISI
Menjadi tempat penelitian Uji Klinis berkelas Internasional dan melaksanakan penelitian sesuai dengan CUKB/GCP serta berperan signifikan dalam kemajuan ilmu kedokteran di Indonesia
Pelayanan Klinis dan Ahli yang Tersedia:
Â
- Anestesi
- Bedah
- Bedah Vaskuler
- Bedah Digestive
- Bedah Saraf
- Urologi
- Ortopedi & Traumatologi
- Bedah Plastik dan Rekonstruksi Estetik
- Bedah Anak
- Bedah Onkologi
- Bedah Thorax dan Kardiovaskuler
- Dermatologi
- Neurologi
- Obstetri & Ginekologi
- Oftalmologi
- Patologi Klinik
- Patologi Anatomi
Â
- Pediatri
- Pediatri Sosial dan Tumbuh Kembang
- Penyakit Dalam
- Penyakit Dalam
- Kardiologi
- Pulmonologi
- Endokrinologi
- Gastroenterologi & Hepatologi
- Hematologi & Onkologi
- Penyakit Tropik dan Infeksi
- Nefrologi
- Psikiatri
- Psikologi
- Radiologi
- Diagnostik
- Intervensi
- THT-KL
Pengalaman Kerjasama Penelitian dan Uji Klinis:
A Phase III Randomized, Double-blind, Placebo-controlled Clinical Trial in 18 Years of Age and Above to Determine the Safety and Efficacy of ZF2001, a Recombinant Novel Coronavirus Vaccine (CHO cell) for Prevention of COVID-19
PI: Rodman Tarigan dr,Sp.A(K),M.Kes (RSHS/FK UNPAD)
Sub-Investigator : J.Teguh Widjaja Dr,dr,Sp.P,FCCP (RS Immanuel/FK Maranatha)
IBIS: Indonesia Brain Infection Study
PI: Sofiati Dian dr,Sp.S(K),M.Kes, Ph.D (RSHS/FK UNPAD)
Sub-Investigator: Dedeh Supantini dr,Sp.S,M.Pd.Ked (RS Immanuel/FK Maranatha)
Pengembangan Obat Herbal Terstandar Produk Keling Menjadi Sediaan Fitofarmaka (Aktivitas Keling terhadap batu saluran kemih)
PI: Dr.dr. Diana Krisanti Jasaputra, M.Kes
Sub-Investigator: Dr.dr. Bambang S. Noegroho, Sp.B. Sp.U (K)
Platelet Secretion Defect in Dengue Virus Infection (PLACID)
PI: Bachti Alisjahbana dr,Sp.PD-KPTI, Ph.D (RSHS/FK UNPAD)
Sub-Investigator: dr Susantina Sp.PD (RS Immanuel)
A Randomized Trial of Preventive Care System Application Effectiveness on the treatment of Diabetic Patients in Bandung
PI: dr Ratih Nursiana, Sp.PD (RS Immanuel)
Sub-Investigator: dr. Indahwaty, Sp.PK., M.Kes (RS Immanuel)
Surveillance of Enteric Typhoid Fever in Indonesia (SETIA)
PI: Dr.dr. Ida Safitri Laksanawati, Sp.A (K) (FK UGM)
Sub-Investigator: dr Rokihyati Sp.PD (RS Immanuel), dr. Mellisa Sp.A (RS Immanuel)
High Dose Oral Rifampicin to Improve Survival from Adult Tuberculous Meningitis: A Double-blinded Randomized Controlled Phase III Trial
PI: dr. Ahmad Rizal, Sp.S(K), PhD
Sub-Investigator: dr. Noveline Sagita Sp.N
Cost-Effectiveness & Budget Impact Analysis of Dengue Vaccine Introduction in Indonesia
PI: Dr.dr. RR. Ratni Indrawanti, Sp.A(K) (FK UGM)
Sub-Investigator: dr. Mellisa Sp.A (RS Immanuel)
Fasilitas yang Tersedia:
- Telepon
- Fax
- Akses Internet
- Sistem Integrasi Rumah Sakit, Laboratorium (LIS), Radiologi Information System (RIS & PACS)
- Ruang Pertemuan
- Instalasi Gawat Darurat
- Poliklinik
- Rawat Inap
- Laboratorium Patologi Klinik, Mikrobioolgi, Biomolekuler dan Patologi Anatomi
- Freezer -20oC
- Intalasi Radiologi
- X-Ray Fluoroscopy
- CT Scan
- USG
- Cathlab
- ESWL
- Microscope Surgery
- Instalasi Farmasi
- Dispensing Hood (farmasi)
- Freezer -20oC
- Kulkas Farmasi (2-8oC) dengan akses terbatas
- Instalasi Rehabilitasi Medik
- Ruang Okupasi Terapi Dewasa & Anak (Tumbuh Kembang)
- Ruang Terapi Wicara
- Intalasi Rekam Medik
- Instalasi Nutrisi Klinik
- ECG 12 Lead
- Treadmill
- EEG
- Pemeriksaan Spirometri
Alamat
RS Immanuel Bandung
Gedung Leimena Lt 4
Jl Kopo No 161
Bandung 40234
cru@rsimmanuel.com
Phone
022 - 5201656
Fax: 022 - 5224219
Contact Person:
Ednega Krisna: 087734965093